Lanustika, Harimau Betina Dari Teluk Lanus Pulang Kampung

Proses Medical Check Up Lanustika. Foto by Andri Mardiansyah
Sumber :

"Ia hanya membutuhkan waktu beberapa detik untuk melangkah keluar ketika pintu kandang dibuka. Kegiatan ini dilajukan sesuai dengan prosedur yang ada dengan menerapkan prinsip kehati-hatian agar tidak menimbulkan dampak negatif baik pada satwa, habitat, serta masyarakat sekitar,"ujar Catrini. 

Video Harimau Sumatra Hadang Aktifitas Alat Berat Viral

Terpisah Plt. Kepala Balai Besar KSDA Riau Fifin Arfiana Jogasara menjelaskan, Lanustika diselamatkan oleh tim gabungan YAD dan Balai Besar KSDA Riau dari Desa Teluk Lanus, Kecamatan Sungai Apit, Kabupaten Siak, Provinsi Riau dari konflik berkepanjangan dengan masyarakat sekitar sejak 10 Mei 2021. Lanustika, mulai menjalani rehabilitasi di PR-HSD ARSARI pada bulan September 2021.

“Menurut Fifin, prinsip konservasi itu semuanya dikembalikan ke alam. Demikian juga dengan Harimau Sumatera. Konservasi bukanlah suatu yang bisa dikerjakan sendiri. Kami mengucapkan terima kasih kepada Yayasan ARSARI Djojohadikusumo atas kerjasama yang baik dari mulai proses penyelamatan dan juga dalam melakukan perawatan terhadap Lanustika hingga saat ini telah dilepasliarkan,” ucap Fifin Arfiana Jogasara, Plt. Kepala Balai Besar KSDA Riau,”tutup Fifin Arfiana Jogasara.

Genangan Banjir Demak Mulai Surut