Perhiasan Milik Mayat Perempuan yang Ditemukan di Perkebunan Sawit di Pasbar Raib

Penemuan mayat perempuan di Pasaman Barat/Foto: istimewa
Sumber :
  • Padangviva

Bahrul Ilmi menduga, perhiasan yang dipakai korban menjadi penyebab nyawa korban melayang, karena bisa saja hal tersebut yang mengundang niat jahat seseorang terhadap korban.

Update Banjir Padang: Sudah Lebih 500 Warga di Evakuasi Tim Gabungan 

"Ini dugaan saya. Tapi yang jelas hal ini masih ditangani oleh pihak kepolisian,” sebut Bahrul Ilmi.