Ini Dia Kronologi Insiden Pulau Rempang yang Terus Memanas, Dari Konflik Lahan Hingga Protes Warga

Bentrokan antara warga dan Polisi di Rempang
Sumber :
  • via viva.co.id

“Setidaknya terdapat 16 titik kampung warga di kawasan Pulau Rempang ini, kami ingin kampung-kampung itu tidak direlokasi,” ujarnya, dikutip dari NU Online via VIVA.

Kontroversi Proyek Rempang Eco City: Dukungan Massa dan Tokoh Masyarakat

Menurut Gerisman, warga Pulau Rempang dan Galang yang terdiri dari Suku Melayu, Suku Orang Laut, dan Suku Orang Darat, telah menetap di sana sejak lama, bahkan lebih dari seratus tahun yang lalu.

“Kampung-kampung ini sudah ada sejak 1834, di bawah kerajaan Riau Lingga,” imbuhnya. 

Ini Dia Video Viral Panglima TNI Perintahkan Piting Masyarakat Pulau Rempang

Konflik ini mencerminkan perjuangan antara pembangunan ekonomi dan pelestarian identitas budaya lokal di Pulau Rempang.

Baca juga: Penolakan Penggusuran di Pulau Rempang: Sahabat UAS Dipanggil Polisi

Rocky Gerung Kritik Instruksi Panglima TNI memiting masyarakat Pulau Rempang