Lakoni 34 Laga, Inilah Jadwal Lengkap Pertandingan Tim Semen Padang FC Liga 1 Musim 2024/2025

Logo Semen Padang FC
Sumber :
  • Istimewa

Padang – Lakoni 34 Laga, Inilah Jadwal Lengkap Pertandingan Tim Semen Padang FC Liga 1 Musim 2024/2025

Hadapi Persebaya, Semen Padang FC Pulangkan Gala Pagamo

Pasca promosi dari Liga 2, tim Semen Padang FC bersiap melakoni laga pada kompetisi Liga 1 musim 2024-2025 yang menurut rencana akan bergulir pada Jumat 9 Agustus 2024 mendatang.

Sedangkan tim Kabau Sirah yang diasuh Coach Hendri Susilo akan melakoni laga perdana pada Senin 12 Agustus 2024 mendatang dan berhadapan dengan Borneo FC yang berlangsung di Stadion PTIK, Jakarta.

Taktik Kabau Sirah Hadapi Persebaya Sore Ini

Berbagai persiapan dilakukan tim yang berasal dari Bukit Karang Putih, Indarung, Kota Padang tersebut, salah satunya dengan mematangkan persiapan di Jakarta dan menggelar beberapa kali uji coba.

Untuk laga perdana, pertandingan tersebut akan dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB di Stadion PTIK (Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian), Jakarta, pada Senin 12 Agustus 2024.

Fraksi Gerindra DPRD Sumbar Dorong Pansus Semen Padang Tetap Berlanjut

Pelatih Kepala Semen Padang FC, Hendri Susilo mengatakan dirinya telah melihat kekuatan tim lawan lewat video pertandingannya dan bersiap menjamu Borneo FC di laga perdana.

Berikut jadwal lengkap kompetisi BRI Liga 1 musim 2024/2025 yang dimulai dari tanggal 9 Agustus 2024 hingga 25 Mei 2025, khususnya jadwal Semen Padang FC dan jadwal ini dapat berubah mengikuti perkembangan Sitkamtibmas Polri, agenda FIFA, agenda AFC, dan agenda Timnas serta untuk jadwal kick off malam hari di bulan suci Ramadan akan dilaksanakan pada pukul 20.30 WIB.

Halaman Selanjutnya
img_title