Wali Kota Surabaya Diklarifikasi soal Kontroversi Rompi Biru Mirip Prabowo-Gibran

Eri Cahyadi
Sumber :
  • tvOne

"Bisa jadi ini merupakan respons yang tergesa-gesa yang mengarah pada calon tertentu. Atau, mungkin para kepala daerah merasa memiliki masalah hukum dan ingin mencari perlindungan politik," ungkapnya.

Megawati Ungkap Perjuangannya Bawa NU & Muhammadiyah Raih Zayed Award 2024

Umar merujuk pada kasus Bupati Sidoarjo dan Bupati Gresik yang tiba-tiba menyatakan dukungan pada pasangan calon tertentu, meskipun partai mereka tidak mengusung paslon tersebut. Ia mengamati bahwa para kepala daerah yang berpotensi memiliki masalah hukum menjadi target dalam praktik politik saat ini.