LBH Padang Minta Mabes Polri Ambil Alih Kasus Kematian Afif Maulana

LBH Padang bersama kedua orang tua Afif Maulana
Sumber :
  • Amanda/Padang Viva

Padang – Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Padang mendesak Mabes Polri untuk mengambil alih kasus kematian Afif Maulana, pelajar SMP di Padang yang ditemukan meninggal dengan kondisi tidak wajar.

In Dragon Jerat Leher Nia Kurnia Sari Dengan Tali Rafia 

LBH Padang, selaku kuasa hukum keluarga korban, menyatakan tidak percaya dengan penanganan kasus yang dilakukan oleh Polda Sumatera Barat dan kematian Afif masih diselimuti misteri.

Keluarga Afif, yang didampingi LBH Padang, yakin bahwa kematian Afif tidak wajar karena ditemukan luka lebam di tubuhnya.

Belasan Anggota Ditsamapta Polda Sumbar Jalani Sidang Etik

Direktur LBH Padang, Indira Suryani, mengungkapkan bahwa pihaknya sempat berharap Polresta Padang dapat menangani dan menyelesaikan kasus ini.

https://padang.viva.co.id/ragam-perkara/3780-hasil-autopsi-kematian-bocah-13-tahun-di-padang-belum-keluar

Penampakan Cangkul Yang Digunakan In Dragon Untuk Mengubur Jasad Nia Si Gadis Penjual Gorengan 

Namun, pasca konferensi pers Polda Sumbar di Polresta Padang, LBH Padang menilai bahwa dugaan penganiayaan yang diyakini keluarga Afif dan saksi lain seolah-olah dibantah oleh pihak kepolisian.

Salah satu kejanggalan lain yang disorot LBH Padang adalah pernyataan Kapolda Sumbar yang akan menindak orang-orang yang memviralkan kasus ini.

Halaman Selanjutnya
img_title