Bogor Dihantam Bencana Hidrometeorologi Bertubi-Tubi

Pencarian korban longsor. Foto/Doc. BPBD Kabupaten Bogor
Sumber :

Sebanyak 602 kepala keluarga atau 2.407 jiwa diwilayah itu, terdampak. Bahkan, ada 20 jiwa yang terpaksa mengungsi ke tempat kerabat dan tiga warga mengalami luka ringan setelah sempat terseret arus banjir bandang. Beruntung warga tersebut dapat diselamatkan dan tidak ada korban jiwa atas persitiwa itu.

Kian Gawat, Status Gunungapi Ruang Naik ke Level Awas

Hasil kaji cepat, sedikitnya ada lima unit rumah rusak berat, satu rumah rusak ringan dan satu gedung pesantren Al-Insyiro terendam.

BPBD Kabupaten Bogor bersama tim gabungan kini, sudah mengambil langkah cepat dengan berkoordinasi dengan instansi terkait sebagai upaya percepatan penanganan bencana hidrometeorologi itu.

Gunung Api Ruang Meletus Dahsyat

Proses evakuasi dan pembersihan material yang masih menutup beberapa akses jalan dan jembatan pun sudah mulai di bersihkan.