Kampung Pengawas Pemilu di Agam Diresmikan, Sekab Ajak Masyarakat Kawal Proses Demokrasi
Senin, 21 Oktober 2024 - 14:51 WIB
Sumber :
- AMC News
Sementara itu, Ketua Bawaslu Agam Suhendra menjelaskan bahwa Kampung Pengawasan Partisipatif diharapkan sebagai wadah masyarakat agar meningkatkan partisipasi aktif dalam pengawasan Pemilu.
Baca Juga :
Agam Targetkan Zero Stunting, Ratusan Warga Ikuti Sosialisasi dan KIE Program Bangga Kencana
“Sehingga dengan adanya Kampung Pengawasan Partisipatif ini maka masyarakat semakin paham mengenai Pemilu 2024 dan ikut bersama Bawaslu awasi pemilu,” katanya.