Benamkan Vietnam, Merah-Putih Buka Asa ke 16 Besar Piala Asia

Timnas Indonesia
Sumber :
  • PSSI

Di babak kedua, Vietnam mendapat peluang emas di menit ke-48. Beruntung tembakan Khuat Van Khang masih bisa ditepis Ernando Ari yang tampil gemilang.

Timnas Indonesia U-23 Kalah, Jerome Polin: Kutukan atau Kebetulan?

Di menit ke-56, Asnawi Mangkualam ditarik keluar dan digantikan Witan Sulaeman. Hokky Caraka yang masuk menggantikan Rafael Struick mendapat peluang emas meski belum berhasil menambah gol.

Vietnam mendapat peluang berbahaya di masa injury time. Tendangan bebas Pham Tuanh Hai mengarah deras ke sisi kanan gawang Indonesia namun ditepis Ernando. Pertandingan pun berakhir dengan keunggulan 1-0 untuk Timnas Indonesia. 

Ketua PSSI Kasih Semangat Timnas U-23 Usai Kalah Dari Uzbekistan

Susunan Pemain:

Timnas Indonesia XI (4-3-3): Ernando Ari Sutaryadi; Pratama Arhan, Jordi Amat, Sandy Walsh, Asnawi Mangkualam; Marselino Ferdinan, Ivar Jenner, Justin Hubner; Egy Maulana Vikri, Rafael Struick, Yakob Sayuri.

Erick Thohir Sebut Skuad Timnas U-23 Pencetak Sejarah Baru Sepakbola Indonesia

Pelatih: Shin Tae-yong

Vietnam XI (3-5-2): Filip Nguyen; Phan Tuan Tai, Vo Minh Trong, Nguyen Thanh Binh, Pham Xuan Manh, Bui Hoang Vietn Anh; Nguyen Quang Hai, Nguyen Thai Son, Nguyen Tuan Anh; Pham Tuan Hai, Nguyen Van Tung.

Halaman Selanjutnya
img_title